Sertu Suwilan, Babinsa Koramil 401-03/Sekayu Lakukan Pendampingan Vaksinasi Di Puskesmas Balai Agung.

MUBA,SKR168.COM – Babinsa Koramil 401-03/Sekayu Serda Armendi melaksanakan monitoring Vaksinasi di Puskesmas balai agung, kecamatan Sekayu, kabupaten Musi Banyuasin, Rabu (24/8/2021).

Pemantauan Vaksinasi ini adalah salah satu langkah mengantisipasi Kondusifitas warga masyarakat yang antusias untuk di Vaksin. Vaksin tahap 1 Aztra Zaneka 20 Vial, untuk 200 orang, sedangkan Vaksin tahap ke 2 Sinovak 14 Vial untuk140 orang.

Sebanyak 34 Vial Vaksin Sinovac dan Astra Zeneka yang mana telah memasuki tahapan dosis pertama dan ke dua ini jumlah warga masyakat Balai Agung yang sudah di Vaksinasi 340 orang.

Danramil 401-03/Sekayu Kapten Arm Arfrianto mengatakan, bertempat di halaman Balai Agung, Babinsa Koramil 401-03/Sekayu melaksanakan pendampingan penyuntikan Vaksin Dosis Sinovac pertama dan kedua sukses.

” Alhamdulilah Selama Penyuntikan Vaksin kepada warga masyarakat Balai Agung berjalan Kondusif dan Aman,” ungkap Kapten Arm Arfrianto.

Turut hadir dalam kegiatan tersebut, Danramil 401/03 Sekayu di wakili Banbinsa Pelda Mucthar,Sertu Suwilan, Kepala Puskesmas Balai Agung Dr. Devi Beserta 15 orang Nakes.

(Penerbit Koramil 401/03/Sekayu)

Hs/dr

_

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *